Cara Cepat Cek OS Windows Tipe 32-bit atau 64-bit?

Assalamu’alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh …
Halo semua apa kabar? baik yaaa….
Ok disini Nisa akan memberikan bagaimana cara cepat mengetahui versi bit sistem komputer. Tentunya kamu harus mengetahui nya agar tidak terjadi kesalahan jika ingin mendownload aplikasi cocok tidaknya dengan komputer 32-bit atau 64-bit? Misalkan kamu download aplikasi yang versi 64-bit, sedangkan komputer kamu punya sistem 32-bit tentu tidak akan bisa dijalankan dalam sistem kamu. Sedangkan aplikasi atau software 32-bit kemungkinan masih cocok dijalankan di 64-bit. Jadi disini kamu wajib tau …

Lihat lebih lengkap perbedaan 32-bit dengan 64-bit Ini Dia Perbedaan Sistem Operasi 32 bit dengan 64 bit (Lengkap)

1. Klik Start di kotak pencarian ketikkan msinfo32 lalu pilih kemudian enter.
system info
2. Akan muncul deh itu tipe sistem kamu. Untuk yang saya kolomi itu versi x86 yang berarti 32-bit, sedangkan kalau x64 berarti 64-bit.
system info summary
Disitu kamu tidak hanya bisa melihat tipe saja tetapi banyak, mulai dari OS Name, versi, prosesor, versi bios, RAM dan lainnya. Juga bisa melihat lihat component, hardware resources, dan software environment.
Gimana mudah bukan?
Sekarang berapa tipe sistem kamu? 32-bit atau 64-bit? share saja dikolom komentar.
(Nisa Suci)
Sekian terima kasih.
Wassalamu’alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh …

Artikel Lain Yang Mungkin Kamu Suka?