Cara Hard Reset Realme C11 Dengan Mudah

Hard reset adalah proses mengembalikan perangkat ke pengaturan pabrik, yang akan menghapus semua data pribadi dan semua pengaturan.

Hard reset biasanya dilakukan untuk mengatasi beberapa masalah yang terjadi seperti erorr, lemot. kesalahan konfigurasi dan lainnya. Hard reset juga bermanfaat ketika kita ingin menjual Hp.

Bagi kamu yang ingin mereset ponsel, berikut saya jelasakan cara hard reset realme C11.

1. Buka pengaturan

Cara Hard Reset Realme C11 Dengan Mudah

2. Klik Cadangkan dan reset

Cara Hard Reset Realme C11 Dengan Mudah

3. Pilih Reset ke setelan pabrik

Cara Hard Reset Realme C11 Dengan Mudah 4. Klik Hapus semua data

Cara Hard Reset Realme C11 Dengan Mudah

5. Terakhir klik Hapus data

Cara Hard Reset Realme C11 Dengan Mudah

Selesai, tunggu sampai proses selesai dan hp akan restart dengan sendirinya. Proses hard reset ini akan sedikit lama, tunggu saja ya:)

Perlu diingat bahwa melakukan hard reset akan menghapus semua data yang tersimpan di perangkat seperti foto, video, kontak, dll. Pastikan kamu membuat cadangan data sebelum melakukan hard reset.

Demikian panduan cara hard reset realme c11 dengan mudah, semoga bermanfaat:D

Artikel Lain Yang Mungkin Kamu Suka?